LOGO puskesmas kuripan
Beranda > Berita > Kegiatan Monev Terpadu Bidang P3kl
Berita Utama

Kegiatan Monev Terpadu Bidang P3KL

Posting oleh puskesmaskuripanlobar - 16 Feb. 2024 - Dilihat 157 kali

Halo Sahabat Sehat!
.
Jumat, 16 Februari 2024 UPT Puskesmas Kuripan menerima kunjungan dari tim Monev Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Barat dalam kegiatan Monev terpadu bidang P3KL yang bertempat di aula UPT Puskesmas Kuripan. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka kegiatan verifikasi dan validasi SIPTM 2023, koordinasi lintas program P3KL, Investigasi KIPI, TB, ISPA, Diare, Imunisasi, HIV/AIDS dan Program Kesling. Dalam kegiatan ini dibahas mengenai temuan dan kendala serta langkah penyelesaian masalah dalam pelaksanaan program baik di lapangan maupun dalam kelengkapan data. Sehigga, diharapkan UPT Puskesmas Kuripan dapat memberikan pelayanan lebih baik lagi untuk kegiatan di dalam maupun di luar gedung di tahun 2024.


Silahkan beri komentar

Email tidak akan di publikasi. Field yang harus diisi ditandai dengan tanda *